UMI Kukuhkan Dua Guru Besar Baru, Perkuat Posisi sebagai PTS dengan Profesor Terbanyak di LLDIKTI Wilayah IX

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali mencatatkan capaian capaian penting dalam dunia pendidikan tinggi nasional dengan bertambahnya jumlah Guru Besar. Hal ini menegaskan posisi UMI sebagai perguruan tinggi swasta penyumbang profesor terbanyak dalam lingkup LLDIKTI Wilayah IX. Penambahan jumlah Guru Besar dengan pengukuhan dua dosen UMI dalam Rapat Senat Terbuka Luar Biasa yang … Read more

Silaturahmi Pimpinan BSI dan Pimpinan UMI : Penguatan Implementasi Tridarma Perguruan Tinggi Melalui Kemitraan Strategis

Makassar, umi.ac.id – Dalam upaya memperkuat sinergi antara lembaga keuangan syariah dan institusi pendidikan tinggi, Pimpinan Bank Syariah Indonesia (BSI) Sulawesi Selatan bersilaturrahmi dengan Pimpinan Yayasan dan Rektor Universitas Muslim Indonesia ( UMI). Pertemuan ini berlangsung di Rumah Makan Sandeq, Jalan Pengayoman, 27 Mei 2025. Hadir dalam kegiatan ini Ketua Pembina Yayasan Wakaf UMI, Prof. … Read more

LP2S UMI Luncurkan Panduan Penelitian Terbaru: Perkuat Tata Kelola Riset Akademik yang Inovatif , Akuntabel dan Berdampak

Makassar, umi.ac.id. Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya (LP2S) Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat tata kelola penelitian  dan publikasi ilmiah dengan secara resmi meluncurkan Panduan Penelitian UMI Tahun 2025. Launching panduan penelitian UMI ini langsung oleh Ketua LP2S UMI, Prof. dr. H. Baharuddin Semmaila, SE., Msi., yang didampingi Sekretaris LP2S UMI, Prof. … Read more

Langkah Nyata Menuju World Class University, UMI Terima 3 Mahasiswa Prancis untuk Internship

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI), perguruan tinggi terakreditasi institusi Unggul pertama di luar Pulau Jawa, terus memperkuat langkahnya menjadi perguruan tinggi bertaraf dunia (World Class University/WCU). Salah satu upayanya adalah menjalin kerja sama internasional yang luas dengan mahasiswa internship dari berbagai universitas ternama di dunia, diantaranya dari Université Savoie Mont Blanc Prancis sejak … Read more

Dekan FK UMI Narasumber di Munas Himpunan Obstetri & Ginekologi Sosial Indonesia (HOGSI) III di Medan

Medan, – Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia (FK UMI), Dr. dr. Nasrudin AM, Sp.OG(K), Subsp.Obginos., MARS., M.Sc., FISQua., AIFO-K, memenuhi undangan sebagai narasumber pada Simposium Nasional Munas HOGSI III yang berlangsung di Hotel Santika Medan, 27 Mei 2025 dengan Judul : Pengembangan Pendidikan Spesialis Obginsos di Perguruan Tinggi, Dr. Nasrudin, yang juga anggota dan … Read more

Seminar Literasi Kesastraan dan Linguistik Arab: Upaya Peningkatan Kualitas Pembelajaran Prodi Sastra Arab FSIKP  UMI

Makassar, umi.ac.id. Program Studi Sastra Arab Fakultas Sastra, Ilmu Komunikasi, dan Pendidikan (FSIKP) Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali menyelenggarakan kegiatan akademik bertajuk Seminar Literasi Pengembangan IPTEK Kesastraan dan Linguistik Arab, yang digelar pada Rabu, 28 Mei 2025 di Aula FSIKP UMI. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk implementasi peningkatan kualitas pembelajaran di Prodi Sastra Arab, … Read more