UMI Cup Vol II Turnamen Bulutangkis Se-Sulawesi Selatan Resmi Digelar

Makassar, umi.ac.id – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Bulutangkis menggelar UMI Cup Vol II yang merupakan turnamen bulutangkis antar SMA/MA/SMK Sederajat dan antar mahasiswa se-Sulawesi Selatan. Turnamen Bulutangkis se-Sulawesi Selatan ini dibuka oleh Wakil Rektor III UMI Hj. Nurfadillah Mappaselleng,SH.,MH.,Ph.D. di Gedung Olahraga Lapangan Kantor Gubernur Sulawesi Selatan pada hari Selasa (14/05/2024). Wakil Rektor III UMI … Read more

LPkM UMI Gelar Sosialisasi Panduan dan Pelatihan Penyusunan PKM Internal

Makassar, umi.ac.id – Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat (LPkM) Universitas Muslim Indonesia (UMI) menggelar Sosialisasi Panduan dan Pelatihan Penyusunan PKM Internal di Aula LPkM Lt. 3 Menara UMI pada hari Selasa (14/05/2024). Sosialisasi ini menghadirkan 41 dosen lingkup UMI dan dibuka langsung oleh Rektor UMI Prof. Dr. H. Sufirman Rahman, SH.,MH. didampingi Ketua LPkM UMI Prof. … Read more

LP2S-UMI Benchmarking Manajemen Kekayaan Intelektual UI

Makassar, umi.ac.id – Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya (LP2S) Universitas Muslim Indonesia (UMI) melakukan Benchmarking ke kantor Kekayaan Intelektual Universitas Indonesia (UI) pada Senin, 13 Mei 2024. Kegiatan yang dikemas dalam bentuk sharing ini berlangsung di Gedung DISTP UI gedung ILRC (Integrated Laboratory Research Center) kampus UI Depok. Benchmarking ini diikuti oleh Ketua LP2S UMI … Read more

LP2S UMI Kupas Tuntas AMOS

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) menggelar workshop bertajuk ‘Kupas Tuntas AMOS’ selama dua hari pada 7 – 8 Mei 2024 secara online/daring. Kegiatan yang berlangsung via teleconference zoom meeting ini diorganisir langsung oleh Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya (LP2S) UMI. AMOS (Analysis of Moment Structure) merupakan sebah alat analisis untuk menunjang kemampuan dosen … Read more

Dekan FS UMI Motivasi Mahasiswa Pencerahan Qalbu

Makassar, umi.ac.id – Pimpinan Fakultas Sastra UMI, kembali mengunjungi mahasiswa sastra penecerahan qalbu di pesantren Darul Mukhlisin UMI Padang Lampe (Kamis, 9/5/2024). Kegiatan yang dilaksanakan dengan hybrid selama satu bulan yang secara bergilir, sebelumnya dikuti secara offline sekitar 230- an mahasiswa putri, sekarang mengikuti secara online. Saat ini, mahasiswa Putra sekitar 87 orang untuk angkatan … Read more

Healing dan Studi Potensi Wirausaha Wisata Alam Maros Ala Mahasiswa FS UMI

Makassar, umi.ac.id – Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Sastra (FS) Universitas Muslim Indonesia (UMI) mengadakan studi kewirausahaan di daerah Wisata alam di Maros, Kamis (9/5/2024). Sasaran lokasi wisata yang dikunjungi adalah Desa Wisata Rammang-Rammang, Dolli, dan Taman Purbakala Leang-leang. Rammang-Rammang dengan potensi Sungai dan perahu wisata, dan gua-gua kart yang indah. Wisata Alam Dolli … Read more