Teken MOU, Pemkab Lutim, UMI dan USIM Kolaborasi Bangun Sekolah Islam Internasional di Luwu Timur: Integrasi Al-Qur’an dan Sains untuk Generasi Emas Indonesia
Kuala Lumpur, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar bersama Pemerintah Kabupaten Luwu Timur dan Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) untuk pembangunan sekolah unggulan bertaraf internasional berbasis integrasi ilmu dan Al-Qur’an di Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Kesepakatan strategis ini dicapai dalam kunjungan pimpinan UMI dan Pemkab Luwu Timur ke Kolej … Read more
