FEB UMI Sertijab Pemegang Amanah Dekan dan Wakil Dekan III

Makassar, umi.ac.id – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muslim Indonesia (UMI) kini memiliki pejabat baru Dekan dan pemegang amanah Wakil Dekan III. Serah terima jabatan ini berlangsung di aula lantai 2 FEB UMI, Jalan Urip Sumoahrdjo, Makassar, Rabu (7/2/2024). Serah terima jabatan ini adalah antara Dekan lama Prof. Dr. H Mursalim, SE, M.Si, Akt … Read more

Kukuhkan Profesor baru FAI dan FEB, UMI Jadi Kampus Swasta dengan Jumlah Profesor Terbanyak

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali menggelar pengukuhan Profesor atau guru besar untuk yang ke sekian kalinya di awal tahun 2024. Seperti yang sebelumnya, pengukuhan kali ini berlangsung secara online dan offline, Rabu (7/2/2024). Acara yang digelar dalam rangkaian Rapat Senat Terbuka Luar Biasa ini mengukuhkan tiga profesor baru yakni Prof. Dr. Dra. … Read more

UMI Gelar Sertijab Direktur Program Pascasarjana

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali menggelar serah terima jabatan untuk direktur pada Program Pascasarjana (PPS) UMI di aula PJJ lantai 1 gedung PPS UMI, Jaan Urip Sumohardjo, Makassar, Selasa (6/2/2024). Sertijab dari Direktur lama ke Direktur Baru PPS UMI ini disaksikan langsung oleh Ketua Pengurus Yayasan Wakaf UMI Prof. Dr. Hj. Masrurah … Read more

Profesor FT dan FTI UMI Dikukuhkan, Rektor UMI Tegaskan Hal Ini

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali mengelar Rapat Senat Terbuka Luar Biasa dalam rangka pengukuhan Profesor atau Guru Besar secara online dan offline di Auditorium Al-Jibra kampus UMI, Jalan Urip Sumohardjo, Makassar, Selasa (6/2/024). Acara pengkuhan jabatan akademik untuk seorang dosen ini menetapkan dua profesor baru UMI yakni Prof. Dr. Ir. H. Dirgahayu … Read more

Dinas Pariwisata Jeneponto Gandeng UMI Kembangkan Pariwisata

Makassar, umi.ac.id – Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali digaet untuk pengembangan potensi daerah di Sulawesi Selatan. Salah satu yang ingin dikembangkan adalah sektor pariwisata. Terbaru adalah Dinas Pariwisata Jeneponto yang ingin menggandeng UMI untuk mengembangkan pengelolaan Pariwisata di Jeneponto sebagai salah satu sektor strategis yang bernilai profit. Hal tersebut diungkapkan saat kunjungan rombongan Dinas Pariwisata … Read more

Lokakarya dan Visitasi FK UMI, Siap Punya Prodi Spesialis Obgin

Makassar, umi.ac.id – Pembukaan Program Studi (Prodi) Spesialis Obstetri dan Ginekologi (Obgin) di Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Muslim Indonesia (UMI) elah di depan mata. Segala persiapan telah dilakukan salah satunya adalah menghadapi lokakarya dan visitasi dari tim Kolegium Obgin Indonesia. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Senat dr Chaeruddin Lakare FK UMI, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, … Read more